Find Us On Social Media :

Enggak Cuma Faktor Keturunan, Kebiasaan Menggigit Kuku Ternyata Juga Bisa Bikin Gigi Tonggos

Beberapa kebiasaan ternyata bisa bikin gigi tonggos.

Harus Dihentikan

Nah, supaya gigi kita enggak tonggos atau cameuh, kita harus bisa menghentikan kebiasaan buruk itu.

Jangan sampai kebiasaan itu terbawa sampai kita besar, apalagi kalau gigi kita sudah bukan gigi susu lagi.

Hal itu akan membuat proses pemulihan gigi kita akan menjadi sulit.

Baca Juga: Sering Mencabut Bulu Hidung? Mulai Sekarang Enggak Boleh Lagi Dilakukan Apapun Alasannya

Nah, ternyata kebiasaan sepele seperti menggigit kuku atau mengisap jempol kalau terus dilakukan punya dampak buruk, salah satunya bikin gigi tonggos.

Hentikan mulai sekarang, ya, Kids.

(Penulis: Cirana Merisa)

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dunia satwa dan  komik yang kocak, langsung saja berlangganan majalah Bobo, Mombi SD, NG Kids  dan Album Donal Bebek. Tinggal klik di https://www.gridstore.id