Find Us On Social Media :

5 Buah Ini Bagus untuk Tingkatkan Daya Tahan Tubuh, Cocok Dikonsumsi Setiap Hari

Buah yang Bantu Tingkatkan Daya Tahan Tubuh

4. Blueberry

Buah beri berwarna biru gelap ini mengandung flavonoid yang disebut anthocyanin.

Senyawa antioksidan ini bisa membantu meningkatkan sistem kekebalan tubuh seseorang.

Flavonoid berperan penting dalam menjaga sistem imunitas saluran pernapasan.

Orang yang mengonsumsi makanan kaya flavonoid seperti blueberry lebih jarang terserang infeksi saluran pernapasan atas atau pilek.

5. Mangga

Buah musiman ini salah satu sumber nutrisi untuk menjaga sistem daya tahan tubuh.

Satu gelas mangga setara 165 gram, mengandung 10 persen kebutuhan harian vitamin A yang diperlukan tubuh.

Vitamin A penting untuk mempertahankan imunitas tetap sehat, karena bisa membantu tubuh melawan infeksi.

Selain vitamin A, buah mangga juga menyediakan sepertiga total kebutuhan harian vitamin C tubuhmu. 

Baca Juga: Laris di Pasar, Ternyata Buah Duku Bikin Kita Terhindar dari Penyakit yang Paling Ditakutkan Manusia