Find Us On Social Media :

Mulai Kecanduan sampai Bikin Cemas, Lakukan Hal Ini untuk Hindari Efek Buruk Media Sosial

Ponsel untuk Mengecek Media Sosial

Pintar Pilah Konten

Sebaliknya, kita juga pasti pernah merasa terganggu atau enggak nyaman dengan konten tertentu yang beredar di media sosial.

Cara terbaik agar dapat tetap menggunakan media sosial dengan nyaman adalah menyaring konten yang enggak ingin dilihat.

Saat ini berbagai platform media sosial menyediakan fitur yang dapat membantu penggunanya untuk menghindari konten yang enggak mereka inginkan, misalnya dengan opsi mute, block, unfollow, hide, sampai report.

Manfaatkan fitur-fitur tersebut demi kenyamanan kalian menggunakan media sosial ya, Kids!

Istirahat

Kalau internet sudah terlalu membuat cemas, ada baiknya kamu mulai mengurangi atau bahkan menghentikan kebiasaan mengecek media sosial.

Jangan takut bakal ketinggalan berita. Pokoknya, pikirkan kesehatan diri sendiri.

Coba juga melakukan kegiatan lain yang bisa membuatmu merasa lebih baik, seperti membaca atau bermain musik.

Baca Juga: Bikin Ngakak, Pengakuan Tom Holland yang Pernah Mencuri Properti Milik Marvel