Find Us On Social Media :

Rendang Masuk dalam Salah Satu Makanan Terlezat di Dunia, Ternyata Begini Asal Usulnya

Rendang salah satu makanan Indonesia yang terkenal

GridKids.id - Indonesia terkenal dengan negara yang memiliki banyak pulau.

Karena itu, setiap daerah pastinya memiliki ciri khasnya masing-masing. Seperti pakaian adat, lagu daerah hingga makanan tradisional.

Indonesia juga dikenal dengan negara yang memiliki kuliner yang beragam. 

Indonesia merupakan negara kepulauan. Karena itu, Indonesia memiliki budaya yang beragam.

Selain itu, Indonesia memang dikenal memiliki banyak kuliner yang beragam dan lezat, yang di antaranya adalah makanan tradisional.

Baca Juga: Jarang Diketahui, Enggak Nyangka Ternyata Makanan Pedas Bisa Bikin Mimpi Buruk

Makanan tradisional khas Indonesia seperti Mi Aceh, Bika Ambon, Kerak Telur dan masih banyak lainnya.

Namun, ada satu makanan tradisional yang sangat terkenal. Makanan ini berasal dari Sumatera Barat, rendang namanya.

Kids pasti sudah enggak asing dengan makanan ini. Rendang mudah dicari di warung masakan Padang.

Apa Kids tahu? ternyata rendang masuk ke dalam daftar makanan terenak di dunia oleh CNN pada tahun 2019 kemarin lho.

Cari tahu fakta tentang rendang, yuk!

Baca Juga: Sedang Sedih atau Marah? 5 Makanan Ini Bisa Memperbaiki Suasana Hatimu