Find Us On Social Media :

Saat Perut Kosong, Kamu Wajib Hindari 7 Hal Ini atau Akibatnya Bisa Berbahaya

Saat perut kosong, jenis minuman jadi salah satu yang perlu diperhatikan.

1. Minum Obat

Kalau kita minum obat saat perut dalam kondisi kosong, maka dinding perut akan teriritasi, Kids.

Obat dianjurkan diminum sesudah makan karena bisa menambah keasaman di dalam lambung.

Baca Juga: Biasa Dihindari Ternyata Makan Coklat Hitam Bisa Kurangi Rasa Lapar dan Turunkan Berat Badan, Apa Lagi Manfaat Lainnya?

2. Minum Soda

Jika soda kita minum pada saat perut kosong, maka asam yang terdapat pada soda akan bercampur dengan asam lambung pada perut, Kids.

Kalau hal itu terjadi, maka akan menimbulkan mual dan iritasi dalam usus. Hii... seram, ya.

3. Minum Kopi atau Teh

Minum kopi atau teh saat perut kosong biasanya paling sering dilakukan oleh orang dewasa.