Find Us On Social Media :

Banyak Wabah Berbahaya Berasal dari China, Kira-Kira Apa Penyebabnya?

Wabah coronavirus (ilustrasi).

Dilansir dari Organisasi Kesehatan Dunia, Centers for Disease Control and Prevention (CDC), SARS menewaskan hampir 800 orang di dunia.

Enggak cuma itu saja, Kids. Virus H5N1 atau yang dikenal dengan flu burung, juga muncul di China pada 1997.

Virus ini pertama terdeteksi pada angsa di China dan bermutasi ke manusia dari unggas yang terinfeksi.

Menurut catatan CDC, flu burung menewaskan sekitar 455 orang dari seluruh dunia.

Hmm... kenapa sejumlah virus berbahaya muncul dari China, ya?

Populasi dan Pola Hidup

Konsultan infeksi RS Dr. Soetomo, Dr. dr. Dominicus Husada SpA.K. menjelaskan berbagai virus mematikan bisa muncul di China antara lain karena beberapa hal.

Pertama, mulai dari luasnya wilayah China. Populasi di negara ini memang sangat besar, Kids.

Selain itu, juga karena pola hidup dan pola makan yang enggak umum. Yup, pola hidup dan pola makan makanan eksotik itu memang sangat populer di China.

 

Baca Juga: Enggak Perlu Obat, Inilah 5 Bahan Alami yang Ampuh Redakan Pilek