Find Us On Social Media :

Bahaya, Jangan Sampai Tidur dengan Lampu Menyala, Akibatnya Bikin Ngeri!

Bahaya Tidur dengan Lampu Menyala

GridKids.id - Kalau tidur, kamu lebih suka dengan lampu menyala atau sebaliknya, Kids?

Ternyata, ini bisa berhubungan dengan kesehatanmu, lo.

Lampu yang dinyalakan saat tidur bisa menyebabkan dampak kurang baik pada tubuh.

Baca Juga: Manfaat Tertawa, Mulai dari Menyehatkan sampai Bikin Percaya Diri

Sumber cahaya bisa berasal dari mana saja, bukan cuma lampu.

Begitu juga di kamar.

Cahaya bisa berasal dari lampu di luar kamar, cahaya dari layar handphone, komputer, dan juga cahaya dari televisi.

Nah, ada beberapa cahaya yang bisa berdampak kurang baik untuk istirahatmu, Kids.

Kualitas tidurmu enggak bisa maksimal dan ini bisa berdampak juga pada kesehatan tubuh.

Hmm... kenapa bisa begitu, ya?