Mengembalikan sesuatu yang sudah dipinjam.
Misal: Ketika kamu meminjam buku dari perpustakaan, kamu harus mengembalikannya jika waktu pinjamnya sudah habis.
3. Give It To
Maknanya:
Memberi sesuatu pada seseorang, biasanya dengan cara yang tegas dan disampaikan langsung.
Misalnya: ketika kamu memberikan kritik yang jujur ke teman.
4. Give It Up For
Maknanya:
Digunakan untuk meminta orang memberikan tepuk tangan dan penghargaan kepada seseorang.
Misalnya ketika memperkenalkan seseorang yang baru saja tampil di panggung.
5. Give In
Baca Juga: 30 Contoh Phrasal Verb dalam Bahasa Inggris Berawalan Abjad H-W
Source | : | ef.co.id |
Penulis | : | Ayu Ma'as |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar