GridKids.id - Pada buku English for Nusantara terdapat percakapan antara Andre dan Princess Suripit.
Nah, kita akan menjawab pertanyaan Worksheet 3.5 halaman 160-161, materi bahasa Inggris kelas IX SMP.
Kita diperintahkan untuk mengisi percakapan yang kosong tentang cerita fantasi Andre and Princess Suripit.
Sebelum menjawab pertanyaan ini kita harus mendengarkan audio 3.3 tentang cerita Andre and Princess Suripit (Part 3).
Sebelumnya kita diperintahkan untuk mengisi kalimat tentang cerita fantasi Andre and Princess Suripit dengan was atau were.
Was berfungsi seperti penggunaan is, tetapi digunakan untuk bentuk lampau atau past tense.
Nah, was digunakan untuk subjek, seperti i, she, he, dan it.
Berbeda dengan was, were berfungsi seperti penggunaan are pada bentuk lampau ya, Kids.
Were adalah to be yang digunakan untuk subjek you, we, dan they.
Yuk, simak informasi di bawah ini untuk mengetahui referensi Worksheet 3.5 halaman 160-161, materi bahasa Inggris kelas IX SMP!
Jawab Pertanyaan Worksheet 3.5 Hal. 160-161
Baca Juga: Jawaban Pertanyaan Worksheet 3.2 Chapter 3 Hal.155, Materi Bahasa Inggris Kelas IX SMP
Source | : | kemdikbud.go.id |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Grid Kids |
Komentar