Pembangunan Indonesia masih belum merata, terutama disebabkan selama puluhan tahun, pembangunan di Indonesia masih terpusat di Pulau Jawa.
3. Kesenjangan Ekonomi
Pendapatan rakyat Indonesia juga belum merata, dibuktikan dengan kesenjangan ekonomi yang tinggi.
Segelintir orang memiliki kekayaan yang sangat melimpah, sementara jumlah orang dengan pendapatan rendah sangat tinggi.
Tim Nasional Percepatan Penanggulangan Kemiskinan (TNP2K) melaporkan, hampir separuh aset nasional hanya dimiliki 1% masyarakat saja.
4. Pengelolaan SDA Belum Maksimal
Dalam sumber daya alam (SDA) ada beberapa komponen penting, seperti komponen abiotik dan komponen biotik.
Komponen abiotik terdiri atas berbagai jenis tanah, air, logam, gas alam, dan minyak bumi.
Komponen biotik terdiri atas tumbuhan, hewan, dan mikroorganisme.
Sumber daya alam laut Indonesia, misalnya diperkirakan punya potensi kurang lebih dari 17 ribu triliun rupiah tiap tahunnya jika dikelola maksimal.
5. Korupsi Merajalela
Baca Juga: Peringati Hari Antikorupsi Sedunia Hari Ini, Berikut 5 Dampak Korupsi bagi Perekonomian Negara
Source | : | Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia |
Penulis | : | Ayu Ma'as |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar