GridKids.id - Kids, kali ini kamu akan kembali belajar bersama berbagai kosa kata bahasa Melayu, nih.
Di artikel belajar bahasa Melayu sebelumnya kamu sudah belajar bersama berbagai nama hari dan bulan, ya.
Nah, kali ini kamu akan diajak melihat berbagai kosa kata tentang bilangan dalam bahasa Melayu, Kids.
Sama seperti beberapa keterangan atau daftar kosa kata sebelumnya, nama-nama angka dalam bahasa Melayu hampir semuanya sama dengan yang kita kenal dalam bahasa Indonesia.
Yuk, simak bersama kosa kata tentang bilangan (nombor) dalam bahasa Melayu ini.
Kosa Kata tentang Bilangan dalam Bahasa Melayu
1. Satu = Satu
2. Dua = Dua
3. Tiga = Tiga
4. Empat = Empat
5. Lima = Lima
Baca Juga: Belajar Bahasa Rusia: Kosa Kata Bilangan (Čisla) dari 1-20 dan Artinya
Source | : | lingohut.com |
Penulis | : | Ayu Ma'as |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar