GridKids.id - Kids, sungai memiliki banyak peran bagi kehidupan masyarakat.
Bahkan, sungai bisa menjadi salah satu destinasi wisata bagi masyarakat, lo.
Di Indonesia sendiri, ada beberapa sungai di Indonesia yang menjadi tempat wisata.
Nah, kali ini GridKids akan membagikan beberapa tempat wisata sungai yang ada di Indonesia, ya.
Lantas, mana saja tempatnya? Yuk, langsung saja kita simak satu per satu!
5 Tempat Wisata Sungai di Indonesia
1. Sungai Mahakam
Sungai Mahakam di Kalimantan Timur ini dikenal sebagai sungai kedua terpanjang di Indonesia, panjangnya sekitar 920 kilometer.
Sungai Mahakam juga menjadi habitat satwa seperti lumba-lumba air tawar yang kerap disebut pesut mahakam.
Jika menyusuri sungai ini, pengunjung bisa melihat satwa lainnya, seperti raja udang, burung enggang, lutung, bangau, dan berang-berang.
2. Sungai Asahan
Baca Juga: Mengalir Selama 30 Juta Tahun, Kenapa Sungai Nil Tak Pernah Kering?
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Andy Nugroho |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar