Air garam dapat menjadi disinfektan alami yang ampuh melonggarkan partikel makanan dan kotoran pada gigi.
2. Lemon
Selain untuk sistem imun, lemon juga merupakan bahan alami pereda sakit gigi yang cukup ampuh.
Keasaman buah ini dinilai cukup efektif untuk mengatasi sakit gigi. Lemon kaya akan antiseptik dan antibakteri.
Cara menggunakan lemon untuk meredakan sakit gigi sederhana, kok.
Peraslah lemon dan biarkan tetesannya menyentuh bagian gigi yang terasa sakit.
3. Cengkeh
Cengkeh merupakan rempah dengan kandungan eugenol dan dapat menjadi antiseptik bahan alami pereda sakit gigi.
Caranya, cukup mengoleskan sedikit minyak cengkeh ke area yang nyeri untuk bantu meredakannya.
Kamu juga bisa mencampurkannya dengan campuran air maupun minyak zaitun.
4. Air dingin
Baca Juga: Mengapa Stres Bisa Menyebabkan Sakit Gigi? Ini Penjelasannya
Source | : | HaloDoc |
Penulis | : | Heni Widiastuti |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar