GridKids.id - Hai, Kids, Dobryy den'. Rad snova tebya uvidet'! (Selamat siang. Senang bertemu lagi denganmu!)
Kali ini kamu akan kembali belajar bersama berbagai kosa kata bahasa Rusia bersama GridKids, nih.
Di artikel GridKids sebelumnya kamu sudah belajar bersama tentang nama-nama serangga (nasekomoye) dan burung (ptitsa) dalam bahasa Rusia.
Nah, di artikel kali ini kamu akan diajak belajar bersama nama-nama anggota keluarga (chleny sem'i) dalam bahasa Rusia.
Yuk, simak bersama berbagai kosa kata tentang nama-nama anggota keluarga dalam bahasa Rusia dan artinya di bawah ini!
Daftar Nama-Nama Anggota Keluarga dalam Bahasa Rusia
1. Ayah = Otec
2. Ibu = Mat'
3. Saudara laki-laki = Brat
4. Saudara perempuan = Sestra
5. Putra = Syn
Baca Juga: Belajar Bahasa Afrikaans: Nama-Nama Anggota Keluarga (familielede)
6. Putri = Dočʹ
7. Anak = Deti
8. Orangtua = Roditeli
9. Ayah tiri = Otčim
10. Ibu tiri = Mačeha
11. Saudara tiri laki-laki = Svodnyj brat
12. Saudara tiri perempuan = Svodnaja sestra
13. Suami = Muz
14. Istri = Zena
15. Kakek = Deduška
16. Nenek = Babuška
Baca Juga: Belajar Bahasa Denmark: Nama-Nama Anggota Keluarga (Familie Medlemmer)
17. Cucu = Vnuki
18. Paman = Djaja
19. Bibi = Tetja
20. Sepupu (laki-laki) = Dvojurodnyj brat
21. Sepupu (perempuan) = Dvojurodnaja sestra
22. Keponakan (laki-laki) = Plemjannik
23. Keponakan (perempuan) = Plemjannica
24. Ayah mertua = Svekor
25. Ibu mertua = Svekrov'
Nah, Kids, itu tadi daftar nama-nama anggota keluarga dan artinya dalam bahasa Indonesia.
----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | lingohut.com |
Penulis | : | Ayu Ma'as |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar