Selain Indonesia, di bawah ini merupakan negara-negara yang pernah memindahkan ibu kotanya, mana saja?
1. Brasil
Brasil adalah salah satu negara yang melakukan pemindahan ibu kota. Pada tahun 1960, pemerintah Brasil memutuskan untuk memindahkan ibu kota mereka dari Rio de Janeiro ke Brasilia.
Brasilia merupakan sebuah kota yang sepenuhnya baru dan dirancang oleh arsitek terkenal Oscar Niemeyer.
Pemindahan ini dimaksudkan untuk mempromosikan perkembangan di wilayah tengah Brasil dan mengurangi konsentrasi kegiatan pemerintahan di pesisir.
2. Kazakhstan
Kazakhstan termasuk salah satu negara terluas di dunia dan memutuskan untuk memindahkan ibu kotanya.
Mulanya ibu kota Kazakhtan berada di Almaty dan pada tahun 2019 pindah ke Nursultan.
Perubahan nama dari Astana menjadi Nursultan dilakukan untuk menghormati Nursultan Nazarbayev, presiden pertama Kazakhstan yang memimpin negara tersebut selama lebih dari dua puluh tahun.
3. Nigeria
Baca Juga: 6 Daftar Negara yang Pernah Jadi Bagian Indonesia dan Ibu Kotanya
Source | : | Kompas.tv,kids.grid.id |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar