4. Hilang Selera Makan
Kucing sangat suka jika sudah tiba waktunya makan.
Sehingga ketika mereka tiba-tiba enggak tertarik pada makanan kesukaannya bisa jadi kucing sedang merasa sedih, Kids.
Salah satu cara yang bisa dilakukan untuk mengatasi kucing yang sedang merasa sedih, cobalah hindarkan kucing dari perasaan bosan.
Pastikan juga kucing punya tempat yang nyaman untuk menyendiri memproses hal-hal yang membuatnya sedih.
Jangan lupa perhatikan juga kebersihan kandang kucing atau beri kucing kotak kardus baru supaya kucing bisa bersemangat lagi.
----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Penulis | : | Ayu Ma'as |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar