Selain gagal menang di 2 laga awal, Ajax terperosok di papan bawah klasemen Liga Belanda.
Sebagai informasi, ini juga akan menjadi pertemuan perdana bagi kedua tim.
Head to Head Brighton vs Ajax
5 Laga Terakhir Brighton
21/10/2023 - Man City vs Brighton 2-1
08/10/2023 - Brighton vs Liverpool 2-2
05/10/2023 - Marseille vs Brighton 2-2
30/09/2023 - Aston Villa vs Brighton 6-1
28/09/2023 - Chelsea vs Brighton 1-0
5 Laga Terakhir Ajax
22/10/2023 - Utrecht vs Ajax 4-3
08/10/2023 - Ajax vs AZ Alkmaar 1-2
05/10/2023 - AEK Athens vs Ajax 1-1
24/09/2023 - Ajax vs Feyenoord 0-4
22/09/2023 - Ajax vs Marseille 3-3
Brighton: Jason Steele (GK); James Milner, Lewis Dunk, Igor Júlio, Solly March; Carlos Baleba, Pascal Groß; Simon Adingra, João Pedro, Kaoru Mitoma; Evan Ferguson.
Pelatih: Roberto De Zerbi
Ajax Amsterdam: Diant Ramaj (GK); Anton Gaaei, Josip Šutalo, Jorrel Hato, Borna Sosa; Kristian Hlynsson, Benjamin Tahirović, Kenneth Taylor; Carlos Borges, Brian Brobbey, Steven Bergwijn.
Pelatih: Hedwiges Maduro
Baca Juga: Newcastle United vs Dortmund: Head to Head dan Link Live Streaming
Link Live Streaming Brighton vs Ajax
Itulah head to head dan link live streaming Brighton vs Ajax ya, Kids!
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia!
Source | : | Soccerway |
Penulis | : | Andy Nugroho |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar