Namun, diketahui sekarang lebih umum menggunakan nama Taiwan daripada Formosa ya, Kids.
Meski demikian julukan Formosa masih diakui dan dihargai secara luas.
Taiwan terus melestarikan julukan ini sebagai bagian dari identitas budaya dan sejarahnya, mengingatkan pada jejak-jejak penjelajah yang pertama kali memberikan nama ini.
Nah, itulah informasi tentang julukan Taiwan sebagai Negara Formosa yang berasal dari bahasa Portugis.
Diketahui bahwa Portugis memberikan nama ini pada Taiwan saat mereka menjelajah pulau ini pada abad ke-16.
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Kompas.com,Adjar.id |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Grid Kids |
Komentar