5. Siapa saja pebisnis di kota anda yang bisa saya temui? pebisnis berasal dari kata dasar bisnis dan mendapatkan imbuhan pe-.
6. Kami ingin menjadi pedagang yang jujur dan dihormati. pedagang berasal dari kata dasar dagang dan mendapatkan imbuhan pe-.
7. Ayahnya adalah petani sukses di Kediri. Petani berasal dari kata dasar tani dan mendapatkan imbuhan pe-.
8. Kami akan pergi ke penjahit untuk menjahit baju seragam kami. penjahit berasal dari kata dasar jahit dan mendapatkan imbuhan pe-.
9. Mereka adalah pelukis andalan dari Yogyakarta. Pelukis berasal dari kata dasar lukis dan mendapatkan imbuhan pe-.
10. Semua orang bersiap untuk menjadi pendemo di Jakarta. Pendemo berasal dari kata dasar demo dan mendapatkan imbuhan pe-.
12. Kami senang melihat para pekerja di pabrik roti. pekerja berasal dari kata dasar kerja dan mendapatkan imbuhan pe-.
13. Dia adalah pelempar lembing terkenal dari desa Cisarua. Pelempar berasal dari kata dasar lempar dan mendapatkan imbuhan pe-.
14. Berapakah pendapatan penayang iklan di situs anda? Penayang berasal dari kata dasar dapat dan mendapatkan imbuhan pe- dan -an.
15. Faradilla akan menjadi pesaing akamuyang paling berat. Pesaing berasal dari kata dasar saing dan mendapatkan imbuhan pe-.
16. Dia tidak percaya kepada pesulap yang anda temui di pasar. Pesulap berasal dari kata dasar sulap dan mendapatkan imbuhan pe-.
Baca Juga: Memahami Akhiran
Jadi, itulah pengertian imbuhan Pe- dan contoh kalimatnya, Kids.
----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | kemendikbud.go.id |
Penulis | : | Corry Samosir |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar