4. Kemandirian (independence)
Kemandirian membantu anak mengembangkan rasa tanggung jawab dan kepercayaan diri.
5. Penghargaan (gratitude)
Nilai-nilai untuk menghargai pendapat orang lain bisa membantu mereka menjadi lebih bersyukur dan bahagia.
6. Kejujuran (honesty)
Anak-anak harus tahu bahwa kejujuran adalah nilai yang sangat dihargai dalam keluarga dan masyarakat.
7. Keterbukaan (open-mindedness)
Nilai keterbukaan membantu mereka menjadi individu yang toleran dan penerima terhadap perbedaan.
8. Disiplin (discipline)
Nilai kedisiplinan membantu anak memahami tanggung jawab dan konsekuensi dari tindakan mereka.
Baca Juga: Apa Fungsi Bintik-Bintik pada Tubuh Jerapah? #AkuBacaAkuTahu
9. Optimisme
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Andy Nugroho |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar