Misalnya : Biak, Kalimantan Selatan, Jalan Kebahagiaan, Danau Limboto, Kecamatan Menteng.
9. Huruf pertama nama unsur peristiwa sejarah
Misalnya : Sumpah Pemuda Perjanjian Linggarjat.
10. Huruf pertama nama negara, lembaga, organisasi
Misalnya : Peraturan Presiden Perserikatan Bangsa-Bangsa.
Nah, itulah cara penulisan huruf kapital bahasa Indonesia yang benar dan contohnya.
----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | kemendikbud.go.id |
Penulis | : | Corry Samosir |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar