Berkat hasil tersebut, tim yang diasuh Shin Tae-yong mempunyai selisih gol plus 9 dan kokoh di puncak klasemen.
Di atas kertas, Marselino Ferdinan dan kawan-kawan mempunyai peluang paling besar untuk lolos putaran final.
Hasil seri kontra Turkmenistan berapa pun skornya sudah cukup untuk mengamankan Indonesia sebagai juara grup.
Di lain sisi, Turkmenistan menduduki runner-up Grup K.
Mereja juga mengoleksi 3 poin setelah menumbangkan China Taipei 4-0, Rabu (6/9).
5 Laga Terakhir Kedua Tim
Indonesia
• 18/08/23 - Malaysia U-23 2-1 Indonesia U-23
• 20/08/23 - Indonesia U23 1-0 Timor-Leste U23
• 24/08/23 - Thailand U23 1-3 Indonesia U23
• 26/08/23 - Vietnam U23 0-0 Indonesia U23 (pen 6-5)
• 09/09/23 - Indonesia U23 9-0 China Taipei U23
Baca Juga: Timnas U-23 Indonesia vs Thailand: Head to Head dan Link Live Streaming
Penulis | : | Andy Nugroho |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar