master1305/freepik
Konjungsi aditif adalah jenis kata penghubung.
- Saya suka membaca dan menulis cerita.
- Dia suka bermain sepak bola dan basket.
- Tita dan Adik senang bermain game dan menonton film.
2. Serta
"Serta" memiliki makna yang hampir sama dengan "dan". Kata ini digunakan untuk menyambungkan hal-hal yang memiliki hubungan erat.
Contoh:
Artikel ini merupakan bagian dari Parapuan
Parapuan adalah ruang aktualisasi diri perempuan untuk mencapai mimpinya.
PROMOTED CONTENT
Komentar