GridKids.id - Kids, kita akan menjawab soal latihan dalam materi Bahasa Indonesia kelas 5 SD halaman 98, Bab V tentang Belajar Kegiatan Melalui Teknologi.
Nah, sekarang perhatikan gambar yang ada pada buku Bahasa Indonesia.
Gambar tersebut adalah kegiatan yang dilakukan dengan menggunakan perangkat teknologi.
Ada yang digunakan sebagai sarana hiburan, belajar, dan komunikasi.
A. Kegiatan apa saja yang sedang berlangsung?
Jawaban :
1. Bermain play stasion.
2. Berfoto selfie.
3. Browsing internet
4. Menonton video tutorial masak
5. Mendengarkan musik.
Baca Juga: Jawaban Soal Materi Bahasa Indonesia Kelas 5 SD: Melengkapi Pertanyaan Wawancara Usaha Susu
Source | : | kemendikbud.go.id |
Penulis | : | Corry Samosir |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar