GridKids.id - Salah satu taman nasional di Indonesia adalah Taman Nasional Manusela.
Apakah kamu pernah mendengar Taman Nasional Manusela atau berkunjung ke sana, Kids?
Taman Nasional Manusela berlokasi di Pulau Seram, Maluku.
Nah, lokasi tersebut menjadikan Taman Nasional Manusela memiliki tipe ekosistem dan vegetasi yang beragam, lo.
Bahkan kekayaan alam dan panorama indah taman nasional ini sudah terkenal hingga mancanegara.
Memiliki luas kurang lebih 189.000 hektar, menjadikan Taman Nasional Manusela menjadi habitat bagi berbagai jenis satwa endemik dan langka, Kids.
Namun, ada beberapa spesies diketahui sudah hampir punah akibat perburuan liar.
Topografi kawasan Taman Nasional Manusela berupa pegunungan, bukit yang lebih kecil, hutan tropis, pesisir hutan bakau, hingga lautan dan terumbu karang yang indah.
Tahukah kamu? Untuk persebaram flora di taman nasional menyesuaikan dengan tipe vegetasinya, ya.
Tak hanya itu saja, jenis tumbuhan di Taman Nasional Manusela juga bercampur dengan khas Asia dan Australia, lo.
Pada artikel ini GridKids akan mencari tahu apa saja fakta-fakta menarik Taman Nasional Manusela yang berada di Maluku, simak informasi di bawah ini.
Baca Juga: 13 Fakta Menarik Taman Nasional Bukit Tigapuluh, 'Surga' Tersembunyi di Tanah Riau
Source | : | RimbaKita.com,Goodnewsfromindonesia.id |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar