Tumbuhan dengan Duri
Tumbuhan berduri adalah jenis tumbuhan yang memiliki struktur berupa duri atau taji sebagai bentuk pertahanan alami.
Duri sebagai perlindungan agar terhindar dari incaran hewan herbivora.
Yap! Duri dapat menjadi perlindungan yang efektif karena bisa melukai atau menyakiti hewan atau manusia yang mencoba mendekatinya.
Sementara itu mekanisme pertahanan morfologi dapat berupa duri pada tumbuhan.
Melansir Lumen Learning, duri juga dapat memilki cabang yang telah dimodifikasi dan bisa terbentuk dari cabang yang dimodifikasi.
Tentunya keduanya berperan untuk melindungi diri dari hewan yang bisa menyebabkan kerusakan fisik pada tumbuhan.
Meski, tanaman berduri agak merepotkan dalam hal perawatannya, tetapi ketika menyangkut masalah keamanan rumah, tanaman tersebut bisa kamu andalkan.
Ada pun untuk merawat tumbuhan berduri bisa dilakukan dengan menyiapkan tanah dengan baik sebelum menanam.
Kemudian gunakan pupuk organik atau kompos untuk memperkaya tanah dengan nutrisi yang diperlukan oleh tanaman.
Selanjutnya penyiraman yang Bijaksana. Kamu dapat menyiram tanaman secara teratur sangat penting, terutama selama fase pertumbuhan awal.
Baca Juga: Berduri Tajam dan Beracun, Ini 4 Pertolongan Pertama saat Tertusuk Bulu Babi
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Corry Samosir |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar