GridKids.id - Kids, dalam materi Bahasa Indonesia kita pasti akan menemukan kalimat aktif transitif.
Kalimat aktif transitif merupakan kalimat aktif yang membutuhkan nomina sebagai objek kalimat.
Jadi, pola kalimat aktif transitif berbentuk Subjek (S)-Predikat (P)-Objek (O)-Keterangan (K) atau S-P-O
Pengertian Kalimat Aktif Transitif
Kalimat aktif transitif adalah jenis kalimat yang memiliki subjek yang melakukan tindakan (verba) terhadap objek.
Dalam kalimat ini, subjek bertindak sebagai pelaku atau penggerak utama tindakan, sementara objek adalah yang menerima tindakan tersebut.
Nah, yang perlu kamu ketahui bahwa kalimat aktif intransitif tak bisa diubah ke kalimat aktif, karena enggak memilki obyek.
Sedangkan, kalimat aktif transitif bisa diubah ke kalimat pasif, karena mempunyai oyek.
Jadi, kalimat aktif transitif memilki objek dan dapat diubah menjadi kalimat pasif.
Nah, setelah memahami pengertian kalimat aktif transitif, yuk, simak contoh-contohnya!
Contoh-Contoh Kalimat Aktif Transitif
Baca Juga: 14 Contoh Kalimat Intransitif dalam Bahasa Indonesia dan Penjelasannya
Source | : | Kompas.com,gramedia.com |
Penulis | : | Corry Samosir |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar