Universitas biasanya membagi pendidikan mereka dalam dua jenis yakni Akademik dan Vokasi.
Pendidikan Akademik menekankan pada pengembangan ilmu.
Sementara Vokasi terfokus pada keahlian dan keterampilan sesuai bidang dan mempersiapkan tenaga siap kerja.
Universitas juga memberikan banyak pilihan jenjang pendidikan, mulai dari Diploma III (D3), Strata I (S1), Magister atau Strata II (S2), dan Doktor atau Strata III (S3).
2. Institut
Jika Universitas memiliki beragam rumpun ilmu, Institut hanya berfokus pada satu jenis keilmuan saja.
Contohnya, Intitut Teknologi Sepuluh November (ITS) Surabaya, yang berfokus pada teknologi seperti Teknologi Industri, Teknologi Elektro, Teknologi Kelautan hingga Teknologi Informasi dan Komunikasi.
3. Sekolah Tinggi
Sekolah Tinggi adalah perguruan tinggi yang hanya terdiri dari satu fakultas saja.
Dari satu fakultas tadi terbagi dalam berbagai program studi, seperti Sekolah Tinggi Akuntansi Negara (STAN).
4. Politeknik
Baca Juga: 7 Jurusan Kuliah IPA yang Kurang Diminati di Perguruan Tinggi
Penulis | : | Andy Nugroho |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar