GridKids.id - Kids, belalang adalah salah satu jenis serangga yang hidup di sekitar kita.
Makhluk yang satu ini memiliki kemampuan melompat sekaligus terbang.
Kemampuan melompatnya berasal dari kaki belakangnya yang seperti ketapel.
Nah, kali ini GridKids akan menyajikan sederet fakta menarik belalang, ya.
Yuk, langsung saja kita simak sederet fakta menarik belalang!
10 Fakta Menarik Belalang
1. Kakinya Seperti Ketapel
Belalang melompat menggunakan kaki belakangnya yang seperti ketapel mini.
Kemampuan melompat mereka ini bahkan bisa mencapai 20 kali panjang tubuhnya, lo.
2. Memiliki Telinga di Perutnya
Belalang adalah salah satu serangga unik karena memiliki telinga di bagian perutnya.
Baca Juga: 10 Fakta Menarik Babi, Hewan Ternak yang Dianggap Rakus dan Suka Tempat Kotor
Source | : | AZ Animals |
Penulis | : | Andy Nugroho |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar