Tanaman dalam pot bisa diisi langsung dengan media tanam yang subur.
Pada akhirnya pertumbuhan tanaman yang ditanam dalam pot bisa lebih baik dan sehat.
3. Penempatan tanaman bisa diatur
Menanam tanaman dalam pot bisa diatur dengan baik sesuai dengan lahan pekarangan.
Tak hanya itu saja, tanaman dalam pot juga bisa diletakkan di tempat yang diinginkan.
Dengan begitu, suasana yang ada di lingkungan rumah bisa menjadi asri dan lebih indah.
4. Tanaman dalam pot dapat dipindah dengan mudah
Karena diletakkan dalam pot, tanaman bisa dipindahkan dengan mudah ke tempat baru yang kamu inginkan.
Baca Juga: Tips dan Trik Menanam Jahe di Rumah Menggunakan Pot agar Tumbuh
Cara ini tak bisa dilakukan pada tanaman yang diletakkan langsung ke tanah.
5. Dapat dikendalikan dari sinar matahari dan hujan
Karena tanaman dalam pot dapat kita pindahkan di mana saja, hal ini dapat membuatmu bisa mengendalikan kebutuhan sinar matahari pada tanaman.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Heni Widiastuti |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar