GridKids.id - Dalam kehidupan sehari-hari, kita tentu saja sering menjumpai angka.
Nah, kali ini GridKids akan bagikan cara penulisan angka dalam bahasa Inggris yang penting untuk diketahui.
Angka atau digit merupakan simbol yang sering digunakan pada bilangan yang menggambarkan nomor di notasi posisional sistem bilangan.
Penulisan angka dalam bahasa Inggris ini dapat mengasah wawasan dan kemampuan grammar kamu, Kids.
Lalu, bagaimana penulisan jumlah angka besar dalam bahasa Inggris? Simak ulasannya, yuk!
Penulisan Jumlah Angka Besar dalam Bahasa Inggris
1. Penulisan angka ratusan
100 dalam huruf bisa ditulis sebagai “one hundred" atau “a hundred”.
Dalam British English, ejaan 100-999 menggunakan "and" di antara bilangan ratusan dan puluhan atau satuan.
- 302: thirty hundred and two / thirty hundred two (American English).
- 545: five hundred and fourty-five / five hundred fourty-five (American English).
Baca Juga: Penggunaan serta Contoh Kalimat Conjuction And, But, dan Because
Penulis | : | Heni Widiastuti |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar