1. Batolit
Batolit adalah batuan intrusif yang terbentuk ketika magma bergerak naik ke kerak bumi namun tak bisa menembusnya.
2. Lakolit
Lakolit terjadi ketika magma naik ke permukaan dan terkumpul di di bawah batuan permukaan bumi.
3. Sill
Sil adalah lapisan magma tabular yang terbentuk di antara rekahan batuan.
4. Diatrema
Diatrema adalah saluran yang diisi oleh fragmen batuan beku dan batuan dinding.
5. Intrusi Korok
Intrusi ini terjadi ketiika magma yang keluar dari dapur magma akan menabrak batuan litosfer.
6. Apolisa
Baca Juga: Pengertian Vulkanisme dan Gejala Sebelum Gunung Berapi Meletus
Apolisa terjadi saat magma dari intrusi korok masuk ke celah batuan dan membentuk percabangan.
Itulah pengertian dan bentuk-bentuk intrusi magma ya, Kids.
----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Andy Nugroho |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar