Kata imbuhan memilki beberapa fungsi yakni sebagai berikut:
1. Membentuk kata kerja
Kata kerja adalah kata yang digunakan untuk menjelaskan kegiatan seseorang atau kelompok.
Imbuhan untuk membentuk kata kerja, seperti me-, ber-, ter-kan, dan di-i.
Contoh kalimat kata kerja :
- Anisa memasak nasi
- Budi berjalan di pagi hari
- Andika tertidur di sofa
- Dilarang membuah sampah
2. Membentuk kata sifat
Kata sifat merupakan kata yang digunakan untuk mengubaha kata ganti atau kata benda agar lebih spesifik.
Imbuhan yang biasanya digunakan untuk membentuk kata sifat adalah ter-, -is, -er, -ik, dan -i.
Source | : | kemendikbud.go.id |
Penulis | : | Corry Samosir |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar