GridKids.id - Pada pembahasan materi bahasa Inggris kelas X SMA, kita akan belajar tentang sports and health.
Tepatnya, kamu akan mendengarkan teks listening atau mendengarkan audio rekaman.
Listening dapat mengasah kemampuan atau skill kita dalam berbahasa Inggris, Kids.
Kamu diminta untuk menjawab soal dan menuliskannya ke dalam tabel setelah mendengar isi audio tentang kesehatan Bahar.
Soalnya ada pada buku Bahasa Inggris kelas X SMA Kurikulum Merdeka, Task 2, part B, halaman 61, Chapter III, Sports and Health.
Pembahasan soal ini bisa kamu jadikan sebagai referensi. Yuk, simak!
B. Listen and Complete
Listen to the audio recording again and complete the following information in the table.
More than one answer is possible.
1. Bahar’s main problem
Answer: Bahar's main problem is he was stressed out and his blood pressure is really high.
Baca Juga: Jawab Pertanyaan Listening Task 2, Materi Bahasa Inggris Kelas X SMA
Bahar: Last week. I’ve been feeling stressed out and my blood pressure is really high. So I went to the doctor.
2. Doctor’s solution
Answer: Doctor's solutin is he has to manage his stress levels.
Bahar: The doctor told me that if I didn’t manage my stress levels, I could suffer some serious health consequences.
Terjemahan
1. Masalah utama Bahar
Jawab: Masalah utama Bahar adalah ia stres dan tekanan darahnya sangat tinggi.
Bahar: Minggu lalu. Saya merasa stres dan tekanan darah saya sangat tinggi. Jadi saya pergi ke dokter.
2. Solusi dokter
Jawaban: Solusi dokter adalah ia harus mengelola tingkat stresnya.
Bahar: Dokter memberi tahu saya bahwa jika saya tidak mengelola tingkat stres saya, saya dapat menderita beberapa konsekuensi kesehatan yang serius.
Baca Juga: Jawab Pertanyaan Listen and Answer Task 2, Materi Bahasa Inggris Kelas X SMA
Nah, itulah pembahasan mengenai soal listening task 2 tentang kesehatan Bahar yang dapat dijadikan sebagai referensimu.
Semoga membantu, ya!
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Adjar.id |
Penulis | : | Heni Widiastuti |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar