• Semua kandungan yang terdapat di dalam batu juga ikut membeku dan menjadi padat dengan mengeluarkan warna bening.
Ciri-Ciri Batu Obsidian
• Batu obsidian bisanya memiliki retakan bergelombang pada bagian permukaan.
• Batu obsidian berwarna hitam pekat, merah tua dan abu-abu.
• Permukaan batu obsidian halus dan berwarna bening menyerupai kaca.
• Menyimpan butiran-butiran halus dari jenis mineral.
• Memiliki sifat keras dan menyimpan serpihan sudut yang tajam.
Manfaat Batu Obsidian
1. Bahan Baku Membuat Pisau Bedah
Batu obsidian digunakan untuk menghasilkan ujung yang sangat tajam.
Karakteristik batu obsidian ini yaitu membuat batu lebih tajam sehingga dimanfaatkan untuk pembuatan pisau bedah.
Baca Juga: 3 Jenis Siklus Batuan serta Penjelasan dan Proses Terjadinya
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Andy Nugroho |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar