GridKids.id - Kids, apa yang dimaksud dengan tindakan sosial?
Nah, pada artikel ini berdasarkan materi Ilmu Ekonomi kelas X SMA buku Kurikulum Merdeka, kita akan mempelajari tindakan sosial dan jenisnya.
Istilah tindakan sosial sering kali muncul dalam pembahasan materi ilmu ekonomi.
Pengertian tindakan ekonomi merupakan usaha manusia untuk memenuhi kebutuhannya.
Menurut Alfred Marshal, tindakan ekonomi adalah pengejaran keuntungan material yang pada prosesnya bertentangan dengan prinsip-prinsip moral.
Tahukah kamu? Tindakan ekonomi menjadi unsur pokok dalam proses ekonomi.
Ini dikarenakan tanpa adanya tindakan ekonomi maka kegiatan perekonomian enggak akan terjadi.
Tindakan ekonomi dilakukan oleh semua manusia dan melibatkan hubungan sosial dengan manusia lainnya.
Nah, tindakan yang diambil setiap individu akan dipengaruhi oleh banyak faktor mulai dari tingkat kebutuhan, selera, jumlah penghasilan, dan sebagainya.
Tindakan ekonomi berhubungan erat dengan dua aspek ekonomi lainnya, yakni motif ekonomi dan prinsip ekonomi.
Simak informasi di bawah ini untuk mengetahui apa saja jenis-jenis tindakan ekonomi, ya.
Baca Juga: Ilmu Ekonomi Kelas X SMA: Apa Perbedaan Antara Kebutuhan dan Keinginan?
Source | : | kemdikbud.go.id |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar