Ciri-ciri Gymnospermae
Setiap jenis tumbuhan punya ciri-ciri tertentu yang membedakannya dengan tumbuhan lain.
Untuk tumbuhan Gymnospermae, selain bentuk bijinya yang terletak di luar bakal buah, ada ciri-ciri khas lainnya juga, nih.
Inilah ciri-ciri tumbuhan Gymnospermae:
Klasifikasi Gymnospermae
Tumbuhan Gymnospermae ini terbagi menjadi empat klasifikasi yaitu:
a. Kelas Konifer
Konifer merupakan kelas dari tumbuhan gymnospermae dimana alat reproduksinya terpisah.
Ciri-ciri dari kelas konifer ini memiliki daun yang berjarum. Sebagian tumbuhan kelas konifer berbentuk pohon dan perdu.
Tanaman konifer ini bisa tumbuh pada iklim tropis dan daerah dataran tinggi yang dingin.
Baca Juga: Proses Reproduksi Tumbuhan yang Memperoleh Organisme Baru
Contoh tumbuhan kelas konifer ini adalah pinus, cemara, damar yang sering dijumpai di wilayah pegunungan.
Source | : | kemendikbud.go.id |
Penulis | : | Corry Samosir |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar