Difusi langsung terjadi pada transpor oksigen dari luar ke dalam sel.
b. Difusi Terbantu
Difusi terbantu berlangsung ketika transpor glukosa dari luar ke dalam sel dibantu perantara protein.
Difusi terbantu terjadi karena glukosa tidak bisa melewati membran sel dengan sendirinya.
Agar glukosa bias melewati membran dan masuk ke dalam sel, glukosa diikat pada protein pembawanya.
c. Osmosis
Osmosis adalah proses menyeimbangi konsentrasi air di dalam dan luar sel.
Osmosis terjadi pada kondisi hipotonik, yaitu saat konsentrasi larutan di lingkungan lebih pekat dibanding konsentrasi larutan di dalam sel.
2. Transpor Aktif
Transpor aktif merupakan sistem transportasi zat yang membutuhkan energi.
Transpor aktif berkebalikan dengan tranpor pasif yang mengandalkan sifat sari zat yang berpindah dari konsentrasi rendah ke konsentrasi tinggi.
Baca Juga: Materi Biologi Kelas 11: Transportasi Energi Sel dalam Mahkluk Hidup
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Corry Samosir |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar