GridKids.id - Kids, anjing adalah salah satu jenis hewan peliharaan manusia.
Mereka terdiri dari banyak ras dan memiliki karakteristiknya masing-masing.
Mulai dari yang tahan terhadap cuaca panas sampai di tempat yang dingin.
Nah, kali ini GridKids akan menyajikan daftar ras anjing yang tahan terhadap cuaca panas.
Lantas, apa saja jenisnya? Yuk, kita simak satu per satu!
10 Ras Anjing yang Tahan Cuaca Panas
1. Cihuahua
Cihuahua adalah jenis anjing bertubuh kecil dengan bulu yang tipis dan tahan terhadap cuaca yang panas.
2. Xoloitzcuintli
Anjing yang berkerabat dengan anjing Aztec kuno ini sangat cocok untuk cuaca panas dan bisa hidup di bawah terik matahari.
3. Greyhound
Baca Juga: Jangan Dibiarkan, Ini 3 Alasan Anjing Peliharaan Tak Boleh Tidur di Kasur
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Andy Nugroho |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar