GridKids.id - Kids, apakah kamu tahu apa itu kata sifat?
Nah, kali ini kita akan belajar tentang kata sifat yang meliputi pengertian, ciri-ciri, dan contohnya.
Secara singkat, kata sifat merupakan kata yang menjelaskan tentang keadaan, sifat, watak, dan karakteristik obyek dan subyek.
Di dalam penyusunan kalimatnya, kata sifat berfungsi sebagai predikat, obyek, dan penjelas.
Pengertian Kata Sifat
Menurut Bonefasius K. Huby dalam buku Deskripsi Kata Sifat dalam Bahasa Balim (2020), kata sifat disebut juga adjektiva.
Kata sifat adalah kata yang digunakan untuk mengungkapkan sifat, keadaan orang, benda, dan binatang.
Kata sifat merupakan kata yang menerangkan sifat, keadaan, atau watak orang, binatang, dan benda.
Secara garis besar, kata sifat ini dibagi menjadi dua yaitu kata sifat tunggal dan kata sifat berimbuhan.
Kata sifat bisa juga diartikan sebagai kata yang menyatakan sifat atau keadaan.
Jenis kata ini bersifat menjelaskan, mengubah, atau menambah arti kata benda.
Baca Juga: Apa Itu Frasa Adjektiva? Ini Pengertian dan Contoh Kalimatnya
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Heni Widiastuti |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar