Sumber daya alam akuatik yang utama adalah air. Ekosistem akuatik ini menyediakan berbagai jenis air, seperti air tanah, air permukaan, air asin, dan air payau.
Air merupakan unsur esensial dalam kehidupan yang digunakan untuk minum, memasak, sanitasi, dan berbagai kebutuhan rumah tangga juga industri.
3. Ikan
Salah satu contoh sumber daya alam akuatik adalah ikan, Kids.
Ikan adalah salah satu sumber protein hewani bagi sekitar satu miliar orang, sehingga ikan sangat berperan penting untuk ketahanan pangan dunia.
Selain digunakan sebagai bahan pangan, ikan juga digunakan sebagai pakan ternak, pupuk tanaman, obat-obatan, suplemen dan vitamin, juga berbagai produk industri.
4. Rumput laut
Rumput laut juga termasuk ke dalam salah satu contoh sumber daya alam akuatik.
Rumput laut merupakan kumpulan spesies alga (ganggang) dan tumbuhan air yang hidup di sungai, air laut, dan danau.
Rumput laut dimanfatkan sebagai makanan, pakan ternak, pakan ikan, pupuk tanaman, sumber energi biomassa, dan berbagai kebutuhan industri.
5. Pasir dan kerikil
Baca Juga: 2 Jenis Sumber Daya Alam Uni Emirat Arab (UEA) serta Fakta Menariknya
Penulis | : | Heni Widiastuti |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar