Sifat non-etis dalam sosiologi enggak mempermasalahkan baik buruknya fakta.
Melainkan tujuan utamanya ialah untuk menjabarkan fakta secara analitis dan objektif.
4. Teoritis
Arti teoritis dalam sosiologi ialah ilmu pengetahuan yang berusaha menyusun abstraksi dari hasil-hasil penelitian.
Fakta gejala kehidupan masyarakat sebagai objek sosiologi ditelaah secara ilmiah, konseptual, dan teoritis.
Itulah informasi tentang sifat-sifat sosiologi sebagai ilmu yang menjelaskan fenomena sosial.
Pertanyaan: Apa yang dimaksud dengan sosiologi? |
Petunjuk: Cek di halaman 1. |
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | kemdikbud.go.id |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar