GridKids.id - Kids, tahukah kalian cara mengubah nama akun Gmail?
Perlu diketahui, Gmail memberikan akses kepada penggunanya untuk mengubah nama pada akun Gmail.
Dengan begitu, kita bisa dengan mudah mengubah nama sesuai kebutuhan kita.
Nah, kali ini GridKids akan menyajikan cara mengubah nama akun Gmail, ya.
Yuk, langsung saja kita simak cara mengubah nama akun Gmail!
Cara Mengubah Nama Akun Gmail
Sebagai informasi, proses mengganti nama akun Gmail hanya bisa dilakukan menggunakan desktop atau komputer.
Maka dari itu, siapkan satu perangkat komputer atau laptop.
Kalian bisa menggunakan laptop di sekolah atau komputer di rumah untuk mengganti nama akun Gmail, ya.
Berikut ini adalah cara mengganti nama akun Gmail:
1. Buka aplikasi browser dan buka akun Gmail.
Baca Juga: Macam-Macam Perintah Penggunaan Surel, Informatika Kelas 7 SMP
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Andy Nugroho |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar