GridKids.id - Hai, Kids, Ci incontriamo di nuovo (Kita bertemu lagi).
Kali ini kamu akan diajak belajar kosa kata bahasa Italia lainnya, nih, Kids.
Artikel belajar bahasa Italia sebelumnya sudah mengajakmu mengenal berbagai kosa kata tentang pakaian.
Nah, kali ini kamu akan diajak mengenal kosa kata tentang bagian-bagian rumah (parti della casa).
Yuk, simak sama-sama daftar kosa kata bahasa Italia tentang bagian-bagian rumah di bawah ini, Kids.
Nama Bagian-Bagian Rumah dalam Bahasa Italia
1. Ruangan = Stanza
2. Ruang tamu = Soggiorno
3. Ruang makan = Sala da pranzo
4. Kamar tidur = Camera da letto
5. Kamar mandi = Bagno
Baca Juga: Belajar Bahasa Italia: Kosa Kata tentang Benda dan Aktivitas di Pantai
6. Dapur = Cucina
7. Ruang cuci = Lavanderia
8. Aula = Salone
9. Balkon = Balcone
10. Lemari = Armadio
11. Ruang Bawah Tanah = Cantina
12. Loteng = Attico
13. Gudang = Capanno
14. Halaman = Cortile
15. Kotak Surat = Cassetta della posta
16. Pemanas = Calorifero
Baca Juga: Belajar Bahasa Italia: Nama-Nama Warna (Colore) serta Artinya
17. Saklar lampu = Interruttore della luce
18. Karpet = Tappeto
19. Langit-langit = Soffitto
20. Jendela = Finestra
Itulah tadi daftar nama bagian-bagian rumah dalam bahasa Italia.
----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Penulis | : | Ayu Ma'as |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar