Dengan produksi, suatu barang atau jasa menjadi lebih berguna bagi konsumen atau orang yang membeli dan menggunakannya.
Setelah diproduksi, barang harus melalui proses distribusi. Tujuannya untuk menyalurkan barang ke konsumen.
Distribusi bertujuan memastikan kegiatan produksi bisa berlangsung dengan baik dan produk bisa diterima oleh konsumen.
Sementara itu, konsumsi adalah kegiatan atau pemakaian barang hasil produksi berupa barang/jasa untuk memenuhi kebutuhan.
Pemakaian barang atau jasa dalam kegiatan konsumsi ini dapat dilakukan secara bertahap maupun secara sekaligus.
Jenis Kegiatan Produksi
1. Petani padi
- Jenis kegiatan: produksi.
- Orang yang diuntungkan: masyarakat yang membutuhkan beras.
- Keuntungan yang diperoleh: kebutuhan pangan terpenuhi.
Baca Juga: 4 Jenis Usaha Ekonomi yang Dikelola Sendiri, Materi Kelas 5 SD Tema 8
Penulis | : | Heni Widiastuti |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar