Informasi penting paragraf 4
1. Sumber air untuk kehidupan bisa didapatkan dari penggalian tanah, yang dinamakan dengan sumur.
2. Dahulu, banyak orang akan menggunakan timba untuk mengambil air yang berasal dari penggalian tanah atau sumur.
3. Namun kini, pengambilan air di dalam sumur lebih mudah, yakni dengan bantuan pompa air bertenaga listrik.
4. Pompa air itu kemudian mengalirkan air menuju ke bak penumpang, kamar mandi, dapur, dan tempat lainnya di rumah.
Nah, itu dia informasi penting dalam teks 'Air untuk Kebutuhan Sehari-hari' di setiap paragrafnya.
Pertanyaan: Apa saja manfaat air bagi kehidupan manusia? |
Petunjuk: Cek di halaman 1 |
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Penulis | : | Heni Widiastuti |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar