GridKids.id - Kids, apa saja yang kalian ketahui tentang kucing Calico?
Ya, kucing Calico adalah jenis kucing yang identik dengan tiga pola warna yang ia miliki.
Kucing Calico umumnya memiliki tiga corak warna yang sangat jarang dimiliki kucing lain.
Karena coraknya yang langka tersebut, kucing ini kerap dikaitkan dengan simbol keberuntungan, lo.
Nah, kali ini GridKids akan menyajikan fakta menarik lainnya tentang kucing yang satu ini, ya.
Yuk, langsung saja kita simak beberapa fakta menarik tentang kucing Calico!
10 Fakta Menarik Kucing Calico
1. Calico Bukanlah Sebuah Ras Kucing
Calico ini ternyata bukan ras dari sebuah kucing ya, Kids.
Pola tiga warna seperti ini bisa ditemukan pada ras kucing lain seperti american shorthair dan persia.
2. Calico Berasal dari Kata Kuno
Baca Juga: Bagaimana Efek Tumbuhan Catnip pada Perilaku Kucing? #AkuBacaAkuTahu
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Andy Nugroho |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar