GridKids.id - Pada pembahasan materi kelas 5 SD tema 8, kita akan belajar tentang upaya pelestarian lingkungan sekitar.
Di dalam materinya terdapat pertanyaan, kualitas air seperti apa yang dapat digunakan untuk mencuci pakaian?
Untuk menjawabnya, kamu harus membaca isi materinya seperti berikut ini!
Manusia tak akan bisa beraktivitas dengan lancar tanpa adanya air dalam kehidupan sehari-hari.
Air sendiri dapat dimanfaatkan manusia sebagai keperluan minum, makan, memasak, dan mencuci.
Air pun bisa kita dapatkan dari dalam tanah maupun sungai, danau, dan sumber mata air lainnya.
Selain air untuk minum, kita juga perlu menjaga kualitas dan kebersihan air yang dipakai untuk mencuci pakaian.
Pakaian yang dicuci dengan air berkualitas buruk bisa membuat pakaian tak bersih dan berdampak buruk pada kesehatan pengguna.
Simak penjelasannya berikut ini!
Kualitas Air yang Dapat Digunakan untuk Mencuci Pakaian
1. Enggak mengandung pasir, tanah, dan debu
Baca Juga: Perbedaan Air Tanah dan Air Permukaan, Mulai dari Lokasinya
Penulis | : | Heni Widiastuti |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar