GridKids.id - Kids, ada berbagai jenis anjing yang dijadikan hewan peliharaan.
Mereka juga terdiri dari berbagai jenis yang bisa dibedakan dari ciri fisik dan karakternya.
Salah satu jenis anjing yang populer dipelihara adalah anjing berbulu hitam.
Nah, kali ini GridKids akan menyajikan beberapa jenis anjing berbulu hitam yang populer dipelihara, ya.
Yuk, langsung saja kita simak beberapa jenis anjing berbulu hitam populer di dunia!
5 Ras Anjing Berbulu Hitam
1. Belgian Sheepdog
Belgian sheepdog adalah jenis anjing yang identik dengan bulunya yang berwarna hitam.
Pasalnya, mereka adalah satu-satunya anjing jenis belgian yang berwarna hitam.
Anjing ini memiliki karakter yang enerjik dan suka dengan aktifitas fisik.
2. Newfoundland
Baca Juga: 4 Ras Anjing Pemalas, Doyan Tidur dan Tak Suka Keluar Rumah
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Andy Nugroho |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar