Anjing bisa berinteraksi dan berperilaku dengan baik karena hewan ini dilatih selama masa bertumbuhnya.
Anjing akan bingung jika aturan atau perintah yang diberikan kepadanya enggak konsisten atau terus berubah-ubah.
Konsisten sangat diperlukan bagi hewan peliharaan supaya enggak menyia-nyiakan pelatihan yang sudah kamu berikan pada anjingmu.
3. Menenangkan Anjing yang Ketakutan
Ketika anjing terlihat takut, banyak orang yang merasa harus menenangkan hewan ini.
Padahal kebiasaan ini bisa saja disalahpahami anjing yang mengartikan ketakutannya sebagai sebuah ekspresi yang baik.
Ketika anjing yang merasa takut dan mendapatkan usapan dan belaian lambut bisa salah mengira bahwa lain kali mereka boleh ketakutan.
Sebaliknya pemilik anjing harus bisa mengatasi sumber ketakutan anjing dan terus melatih anjing untuk terbiasa dengan kondisi lingkungan sekitarnya.
4. Memberi Perhatian pada hewan lain
Ketika pemilik anjing yang biasanya mencurahkan kasih sayang dan perhatian pada anjing peliharaannya, bisa merasa stres dan diabaikan ketika perhatiannya terbagi.
Pemilik anjing harus berusaha menyayangi hewan peliharaan sama rata.
Baca Juga: 7 Manfaat Memelihara Anjing untuk Anak-Anak, Salah Satunya Cegah Alergi
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Ayu Ma'as |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar